Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024 - News - BPS-Statistics Indonesia Sumatera Barat Province

Help us get better by completing this Data Needs Survey via the following link: s.bps.go.id/skd2024-1300. Give your assessment of the services we have provided both online and coming directly to the Integrated Statistical Service (PST) of BPS-Statistic Sumatera Barat Province. 

Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024

Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024

May 2, 2024 | BPS Activities


Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024 telah dimulai. Pelaksanaan dilakukan dari tanggal 2 hingga 31 Mei 2024. Tujuan dilaksanakan Podes ini adalah untuk mendukung persiapan Sensus Ekonomi yang akan dilaksanakan tahun 2026 mendatang. Selain itu untuk penyusunan indikator kewilayahan seperti Indeks Desa dan Indeks Kesulitas Geografis tahun 2024. Data Podes juga digunakan sebagai bahan evaluasi data pembangunan dan untuk mendukung metodologi BPS.

Yuk, sukseskan Pendataan Potensi Desa (Podes) tahun ini!
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik

Provinsi Sumatera Barat

(BPS-Statistics Sumatera Barat Province)

Jl. Khatib Sulaiman No.48 Padang-Sumatera Barat 25135

Telp (0751) 442158-442160

Mailbox : sumbar@bps.go.id atau pst1300@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia